Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Ucapan Nderek Belo Sungkowo Katolik-Kristen Secara Singkat

Ucapan Nderek Belo Sungkowo Katolik-Kristen - Kata belasungkawa atau apabila dibahasa Jawakan menjadi nderek belo sungkowo adalah ucapan yang seringkali kita berikan kepada kerabat ataupun teman yang sedang mengalami peristiwa duka, entah itu kematian ataupun musibah.

Ucapan Nderek Belo Sungkowo Katolik-Kristen


Sebagai seorang Katolik / Kristen,  sebaiknya kita juga ikut serta berempati dan memberi simpati kepada orang lain yang sedang mengalami duka cita. Ucapan ikut berbelasungkawa / nderek belo sungkowo adalah salah satu bentuk empati kita terhadap orang lain. 

Tidak ada hal lain yang diharapkan oleh orang yang mengalami kehilangan kecuali penghiburan, serta harapan agar dirinya bisa segera bangkit dari kesedihan, sabar dan tabah menghadapi segala cobaan yang sedang dijalaninya saat ini.

Baca juga : Kata Ucapan Belasungkawa Jawa [ Krama Halus dan Sopan ]

Berikut ini admin akan memberikan beberapa contoh kata atau ucapan belasungkawa atau nderek belo sungkowo khusus bagi anda yang beragama Kristen / Katolik.  Diharapkan dengan ucapan dan doa-doa yang kita panjatkan dapat menjadi penghiburan bagi keluarga yang ditinggalkan dan bisa membantu arwah orang yang meninggal agar diterima di sisi Tuhan yang Maha Kuasa. Berikut contohnya : 


Contoh Ucapan Belo Sungkowo Sgama Katolik & Kristen


Ndherek belo sungkowo semoga arwah...diterima dalam kedamaian di surga. Amin

Nderek belo sungkowo mugi-mugi arwah...mendapat tempat terbaik disisi Tuhan. Amiin 

Nderek belo Sungkowo kagem....Mugi...diampuni sedoyo lepatipun ketampi wonten suwargane Gusti. Mugi ingkang tinilar paringi kesabaran lan ketabahan.

Nderek belo sungkowo awit kapundut wangsulipun...mugi katampi wonten ngersanipun Gusti ingkang moho kuaos, amin. 

Nderek belasungkawa .... awit sedanipun ....mugi kaapunten sedaya kalepatanipun katampi Wonten swarganipun Gusti Aamin. 

Gusti ingkang kagungan Gusti ugi ingkang mundut. Sugeng tindak kagem... Berhagialah bersama para kudus disurga.

Nderek belo sungkowo kagem .... lan sedoyo keluarga tansah pinaringan kekiatan lan panglipuran saking Gusthi Allah. Kulo pitado's .... sampun pinaringan gesang langgeng wonten Swarga. Amin.


Nderek belo sungkowo semoga jiwanya damai di surga bersama Tuhan, para malaikat dan para kudus-Nya serta ....beserta keluarga diberi ketabahan.

Kami sekeluarga turut berdukacita...semoga....damai di surga bersama para kudus...untuk keluarga yang ditinggalkan semoga diberi kekuatan dan ketabahan.

Selamat jalan Saudaraku ... Kau telah mengakhiri pertandingan iman dan telah sampai garis akhir. Bersama Tuhan Kau di surga dalam damai kekal..Doa kami sekeluarga Tuhan berikan penghiburan, ketabahan dan kekuatan bagi istri , putra putri dan keluarga semua.

Baca juga : 10 Contoh Ucapan Cepat Sembuh Bahasa Jawa Halus

Anda tinggal mengisi titik-titik pada contoh ucapan diatas dengan nama yang bersangkutan, keluarga ataupun orang yang meninggal.

Semoga contoh ucapan belasungkawa / nderek belo sungkowo untuk Katolik-Kristen diatas bermanfaat bagi anda. Salam damai Kristus. 

Posting Komentar untuk "Ucapan Nderek Belo Sungkowo Katolik-Kristen Secara Singkat"